Pages

Subscribe:

Selasa, 02 Oktober 2012

Penyebab Dinding Rumah Retak


penyebab dinding rumah retak

Penyebab dinding rumah retak, mungkin hal ini sering terjadi pada rumah anda. Padahal rumah anda tergolong baru, mungkin sekitar 1 tahun. Tapi retak dinding sudah mulai muncul dan tentunya anda pasti kecewa. Kenapa hal itu bisa terjadi, banyak faktor yang mempengaruhi hal tersebut.

Mulai dari faktor alam sampai faktor manusia, faktor alam misalnya bencana alam, gempa bumi dan tanah longsor. Serta pergeseran tanah yang labil yang mengakibatkan pondasi bergeser dan bangunan retak.
Faktor manusia juga bisa menyebabkan dinding rumah anda retak, mulai dari kesalahan teknis  dan lain-lain. Berikut kumpulan penyebab dinding rumah retak:
  • Minimnya pengetahuan pekerja bangunan, hal ini berpengaruh pada pemilihan bahan yang baik dan kualitas bangunan itu sendiri.
  • Kesalahan memilih pasir, pasir yang berlumpur dan banyak mengandung tanah akan menyebabkan adukan tidak menyatu, sehingga menyebabkan plesteran dinding retak.
  • Komposisi adukan semen yang tidak konstan, adukan plesteran yang baik adalah yang mempunyai daya rekat baik dan mudah menempel batu bata. Dan campuran adukan yang baik adalah 1:3, 1 semen : 3 pasir.
  • Kualitas air yang kotor dan mengandung bahan kimia bisa menyebabkan dinding atau bata bata anda gampang retak.
  • Perencanaan bangunan yang tidak matang.
  • Pengawasan bangunan yang tidak terkontrol, perlunya pengawas untuk mengecek setiap kualitas adaukan dan bangunan.
  • Lokasi pembangunan rumah di area lereng maupun dekat sungai, karena tempat tersebut rawan pergeseran tanah dan tanah longsor.
Demikian, penyebab dinding rumah retak.
50.000 Desain Properti Powerfull Inspirasi Properti
Panduan Lengkap Bisnis Properti Bisnis Properti
Jasa Aristek Lengkap Jasa Arsitek
Sistem Informasi Properti Sistem Informasi Properti
Cari Rumah Berkwalitas Jawara Properti

0 komentar:

Posting Komentar

SISTEM INFORMASI PEMASARAN DEVELOPER PROPERTI Apa guna SID PRO V1 ini? Adalah Sistem informasi pemasaran yang memudahkan Anda untuk membuat Laporan Pemasaran hanya dengan 1 klik saja berupa ?
1. Database Konsumen
2. Omzet Penjualan
3. Total Piutang
4. Piutang Per Konsumen
5. Monitoring Piutang Konsumen
Bonus Surat2 Berikut? :
Super Mega bonus : Ebook Dasar Bisnis Developer Properti
01 Puluhan Contoh desain Rumah tampak depan
02 Contoh Surat Perjanjian dgn Pemilik Tanah
03 Contoh Surat Perjanjian dgn Investor / pemodal
04 Contoh Surat Perjanjian Kerjasama
05 Contoh Proposal Investor / Pemodal
06 Contoh Kelengkapan Untuk KPR INDEN
07 Contoh Surat Angsuran BTN
08 Contoh Surat Kontrak Kerja Staf Penjualan
09 Contoh Surat Perjanjian Pemborongan / kontraktor
10 Contoh Surat Kuasa Jual
11 Contoh Surat Perjanjian Hutang Piutang
12 Surat Perjanjian Kavling
13 Surat Perjanjian Perikatan Jual Beli (PPJB)
segera meluncur kesini : http://sid-properti.com