Pages

Subscribe:

Jumat, 26 Oktober 2012

Percantik Dinding Dengan Piring Hias

ADA banyak cara untuk mempercantik dinding. Satu diantaranya adalah menjadikan sebagai area display. Apa yang dapat Anda pasang? Banyak!. Salah satu diantaranya adalah koleksi piring hias. Piring semacam ini dapat anda peroleh dengan berburu ke toko-toko barang loak atau barang antik. Anda pun dapat membeli piring baru dengan bermotif klasik, flora-fauna, dalam warna putih-biru atau warna penuh (full colour). Persiapkan untuk membeli dalam ukuran yang berbeda: bulat, lonjong, segi empat, dalam ukuran kecil, sedang, maupun berat.

Mempercantik dinding dapat dilakukan dengan menempel piring berbagai piring hias


Sebelum Anda menentukan piring yang anda tempel, ada baiknya Anda mempersiapkan ruang kosong yang menjadi pusat perhatian mata untuk melihat. Diantaranya adalah:
  1. Bidang segi empat persegi panjang. Biasanya merupakan tembok kosong di belakang sofa di ruang keluarga. Penempatan piring akan menyeimbangkan ruang kosong dengan perabot depannya.
  2. Bidang dinding pada kolom atau pilar segi empat di ruang dalam maupun teras. Penempatan piring akan mengurangi kesan angkuh pada pilar-pilar beton.
  3. Bidang sempit di atas suatu perabot, baik perabot yang digantung maupun diletakkan. Penempatan piring akan memperkaya dan membuat komposisi baru pada dinding tersebut. 

Menata Piring
  1. Piring ditata secara sentral. Aneka piring diletakkan tepat ditengah bidang dinding.
  2. Piring ditata membentuk suatu garis horizontal. Ini cocok jika Anda mempunyai piring yang ukuran besar.
  3. Piring ditata secara vertikal. Cocok untuk dinding yang sempit, termasuk kolom atau pilar.
  4. Piring-piring ditata membentuk format tertentu. Misalnya bulat, hati, wajik, atau kotak.
Demikian artikel pada segmen "Percantik Dinding Dengan Piring Hias" ini. Semoga bermanfaat

50.000 Desain Properti Powerfull Inspirasi Properti
Panduan Lengkap Bisnis Properti Bisnis Properti
Jasa Aristek Lengkap Jasa Arsitek
Sistem Informasi Properti Sistem Informasi Properti
Cari Rumah Berkwalitas Jawara Properti

0 komentar:

Posting Komentar

SISTEM INFORMASI PEMASARAN DEVELOPER PROPERTI Apa guna SID PRO V1 ini? Adalah Sistem informasi pemasaran yang memudahkan Anda untuk membuat Laporan Pemasaran hanya dengan 1 klik saja berupa ?
1. Database Konsumen
2. Omzet Penjualan
3. Total Piutang
4. Piutang Per Konsumen
5. Monitoring Piutang Konsumen
Bonus Surat2 Berikut? :
Super Mega bonus : Ebook Dasar Bisnis Developer Properti
01 Puluhan Contoh desain Rumah tampak depan
02 Contoh Surat Perjanjian dgn Pemilik Tanah
03 Contoh Surat Perjanjian dgn Investor / pemodal
04 Contoh Surat Perjanjian Kerjasama
05 Contoh Proposal Investor / Pemodal
06 Contoh Kelengkapan Untuk KPR INDEN
07 Contoh Surat Angsuran BTN
08 Contoh Surat Kontrak Kerja Staf Penjualan
09 Contoh Surat Perjanjian Pemborongan / kontraktor
10 Contoh Surat Kuasa Jual
11 Contoh Surat Perjanjian Hutang Piutang
12 Surat Perjanjian Kavling
13 Surat Perjanjian Perikatan Jual Beli (PPJB)
segera meluncur kesini : http://sid-properti.com